Thursday, April 4, 2013

Gerbang logika (logic gate)

Berawal dari saran Linksukses.com, Beliau bilang "Berhubung Anda (maksudnya ke Saya) sedang menempuh pendidikan alangkah baiknya semua materi yang Anda dapatkan dari perkuliahan dicurahkan ke blog ini". Idenya cemerlang juga, selain Saya dapat berbagi ilmu dengan orang diluar sana, Ya... mudah mudah Trafic juga naik di mata Mbah Google, Nah... Kebetulan kemarin Saya baru belajar Gerbang logika (Arkom&Orkom) tetapi sebelumnya  juga pernah belajar tentang Gerbang logika di mata kuliah (Logika Boolean).

Bila anda yang belum tahu ini mungkin akan sangat berguna sebagai referensi, tetapi untuk para Master tolong dikoreksi artikel  ini supaya kalau ada kekeliruan Anda dapat menambahkan :-).

Ok... mari kita mulai..!
Mungkin anda akan bertanya-tanya "Apa yang dimaksud dengan Gerbang Logika?".

Gerbang logika (Logic Gate) merupakan dasar pembentuk sistem digital, Logic Gate mempunyai gerbang logika dasar yaitu NOT, OR dan AND.

  1. Gerbang Not (Inventer)
  2. Gerbang Not atau Inventer juga dapat diartikan sebagai:
    -  Ingkaran
    -  Komplemen
    -  Negasi
    -  Kebalikan
    -  Not
    • Simbol.
    Simbol Not Gate
    Simbol Not Gate




    • Tabel kebenaran
    Tabel kebenaran Not Gate






    • Analogi













    • Integrated Circuit (IC)  









  3. Gerbang OR
  4. Gerbang OR juga dapat diartikan sebagai:
    -Disjungsi
    -Tambah
    -Simbol + , V
    -Pembuat satu

    • Simbol






    • Tabel kebenaran













    • Analogi













    • Integrated Circuit (IC)


















  5. Gerbang AND
  6. Gerbang AND juga dapat diartikan sebagai :
    -Disjungsi
    -Kali
    -Simbol : · , ^
    -Pembuat 0
    • Simbol






    • Tabel Kebenaran












    • Analogi









    • Integrated Circuit (IC)   







Dari Ketiga gerbang logika dasar diatas dapat dibentuk 4 gerbang logika tambahan yaitu  NAND, NOR, EX-OR, dan  EX- NOR. yang akan Saya jelaskan dikemudian hari.

Demikian yang dapat Saya sampaikan, apabila penjelasannya kurang jelas silakan Anda tulis pada Form Komentar, bagian mana yang Anda tidak mengerti, Insya Allah dengan segera Saya akan segera membalasnya.
Terima kasih. 

1 comment:

gunadaya said...

pertamax... maju terus blogger indonesia
Gunadaya.com