Tuesday, June 19, 2012

Membaca masukan dari pemakai

Pada kesempatan kali ini saya akan mengulas Tutorial turbo pascal 7 tentang cara menggunakan perintah Readln. Perintah Readln dapat digunakan untuk membaca masukan dari pemakai dan menyimpannya ke suatu variabel.

program latihan;
uses crt;
var
UmurKu : Byte;
Keterangan : String;
begin
clrscr;
Write('Berapa umur anda ? ');
Readln(UmurKu);
Write('Komentar anda: ');
Readln(Keterangan);
Writeln('Saya berumur ',UmurKu,' tahun');
Writeln(Keterangan);
end.


Bagaimana mudah sekali khan….
jika ada kritik,saran ,maupun pertanyaan saya dengan senang hati menerimanya, seandainya tidak merepotkan silahkan lampirkan komentar anda demi kemajuan blog ini.
Salam hangat.
Terima Kasih.

No comments: